PERUSAHAAN EBAY DIRENCANAKAN AKAN MELUNCURKAN 13 KOLEKSI NFT

Perusahaan Ebay Direncanakan Akan Meluncurkan 13 Koleksi NFT

Perusahaan Ebay Direncanakan Akan Meluncurkan 13 Koleksi NFT

Blog Article

Sementara saat ini mengikuti booming-nya NFT, perusahaan raksasa e-commerce eBay dikabarkann meluncurkan koleksi seni digital NFT pertamanya setelah menjajaki kerjasama dengan Wayne Gretzky, seorang legenda hoki.
Sehingga kemitraan tersebut dilakukan pada Senin 24 Mei ini.
Sebagai informasi, E-commerce yang berbasis di San Jose, California tersebut bergabung dengan platform NFT “hijau” OneOf, dalam peluncuran koleksi digital.
Seperti dilansir dari U.Today, koleksi NFT eBay akan menampilkan 13 karya seni berbeda yang didedikasikan untuk salah satu pemain hoki terhebat sepanjang masa.

SCAN DISINI DAN DAPATKAN FREE 200RB.




Sehingga pada setiap koleksi akan dibanderol hingga 1.500 dolar AS.
Dan tambahan informasi, e-commerce eBay diluncurkan di saat booming-nya dot-com di akhir 1990-an.
Namun itu tetap menjadi platform e-commerce paling populer kedua di AS, tetapi secara substansial tertinggal di belakang saingannya Amazon.
Tepat pada 2021, CEO eBay, Jamie Iannone menyatakan bahwa perusahaan bakal membuka pembayaran dengan kripto.
Dan menurut U.Today melaporkan eBay pertama kali mengumumkan bahwa mereka akan mengizinkan penjualan NFT Mei lalu. Sehingga saat itu, seluruh sektor berkembang karena meningkatnya minat.


Menurut eBay masuk ke industri NFT di saat tren NFT menurun. Dan menurut data dari Google Trends memaparkan volume pencarian istilah NFT telah mengalami penurunan drastis.
Sehingga kini menunjukkan bahwa minat pada sektor ini berkurang.
Namun kendati begitu, perlu diamati juga apakah koleksi NFT eBay ini akan menimbulkan minat baru di kalangan komunitas NFT atau tidak.  

Report this page